Bhabinkamtibmas Desa Sukagalih Polsek.Sukaratu Gelar Koordinasi Kamtibmas Jelang Pilkada, Pastikan Cooling System Berjalan Lancar

    Bhabinkamtibmas Desa Sukagalih Polsek.Sukaratu Gelar Koordinasi Kamtibmas Jelang Pilkada, Pastikan Cooling System Berjalan Lancar

    Polres Tasik Kota– Menjelang Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Serentak 2024, Bhabinkamtibmas Desa Sukagalih, Polsek Sukaratu, menggelar rapat koordinasi dengan berbagai pihak terkait untuk memastikan kesiapan cooling system (sistem pendinginan) yang bertujuan mencegah potensi kerawanan sosial dan gangguan keamanan selama proses Pilkada.

     Kegiatan ini digelar pada 22 November 2024, di Balai Desa Sukagalih, dihadiri oleh perangkat desa, tokoh masyarakat, dan unsur kepolisian setempat.

    Kapolsek Sukaratu melalui Bhabinkamtibmas Desa Sukagalih menyampaikan bahwa cooling system merupakan langkah preventif untuk menjaga suasana aman dan kondusif

    Tasikmalaya Kota

    Tasikmalaya Kota

    Artikel Sebelumnya

    Polisi Jaga Ketat Logistik Pilkada di PPK...

    Artikel Berikutnya

    Personel Polsek Sukaresik Jaga Ketat Logistik...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Hendri Kampai: Merah Putih, Bukan Abu-Abu, Sekarang Saatnya Indonesia Berani Jadi Benar
    Kapolri Tekankan Peran Penting Pemuda Muhammadiyah Dalam Wujudkan Indonesia Emas 
    Kapolri Beri Kenaikan Pangkat Anumerta ke Almarhum AKP Ulil Ryanto
    Kapolri Sebut Pengamanan Nataru Akan Dilakukan 141.443 Personel
    Polda Jabar Ungkap Kasus Tindak Pidana Perdagangan Orang dan Pelanggaran Aturan Penempatan Pekerja Migran Indonesia Secara Tidak Prosedural
    Cegah Paham Radikalisme, Polri Tekankan Pentingnya Upaya Kontra Radikal 
    Bhabinkamtibmas Kel. Sumelap Polsek Tamansari Polres Tasik Kota menghadiri undangan kegiatan Pemberdayaan masyarakat dalam rangka pembinaan tatanan kelurahan sehat Kel. Sumelap.
    Gagahi Gadis Dibawah Umur,Pria Asal Mangkubumi Diamankan Satreskrim Polres Tasik Kota
    Giat Patroli siang Polsek Manonjaya Sambil Sambang dan Silaturahmi Warga Masyarakat Wilayah Manonjaya
    Mendukung Ops Mantap Praja 2024, Sat Samapta Polres Tasikmalaya Kota Intensifkan Patroli Presisi dan Sambang
    Sie Humas Polres Tasikmalaya Kota Terima Kunjungan Tim Supervisi Bid Humas Polda Jabar
    Cegah Paham Radikalisme, Polri Tekankan Pentingnya Upaya Kontra Radikal 
    Bhabinkamtibmas Kel. Sumelap Polsek Tamansari Polres Tasik Kota menghadiri undangan kegiatan Pemberdayaan masyarakat dalam rangka pembinaan tatanan kelurahan sehat Kel. Sumelap.
    Gagahi Gadis Dibawah Umur,Pria Asal Mangkubumi Diamankan Satreskrim Polres Tasik Kota
    Giat Patroli siang Polsek Manonjaya Sambil Sambang dan Silaturahmi Warga Masyarakat Wilayah Manonjaya
    Menyongsong HUT ke-78 Bhayangkara, Akpol 1992 Pratisara Wirya Gelar Bakti Kesehatan di Kalsel
    Sinergitas TNI-Polri Bhabinkamtibmas dan  Babinsa Ds.mekarsari melaksanakan Sambang dan silaturahmi
    Sambang Siskamling Warga,Patroli Polsek Pagerageung sampaikan pesan kamtibmas
    POLSEK PAGERAGEUNG POLRES TASIKMLAYA  KOTA POLDA JABAR, MELAKSANAKAN PATROLI  ANTISIPASI GANGGUAN KAMTIBMAS
    Bhabinkamtibmas Kel. Sumelap Polsek Tamansari  sambang dan silaturahmi kamtibmas kepada sdr. Elan, Kp. Ciharashas, Rt/Rw. 

    Ikuti Kami